Semua Tentang Plurk
Hai , kembali lagi saya akan memposting tentang salah satu sosial media yang masih saja asing di masyarakat Indonesia ini :') Padahal plurk sudah lama sekali loh ada :D Saya saja sudah sejak tahun 2010 tanggal 20 Maret hehe :D
Oh yah karena saya pernah mengulas sekilas tetang Plurk , Anda bisa membacanya sebagai awalan sebelum saya merangkum hampir dari semua tentang pluk disini hehe :) READ MORE >> Mengulas Sekilas Tentang Plurk
Dahulu akun ini saya gunakan untuk berkomunikasi dan berkenalan dengan pelajar asing yang ada di Taiwan dan Filipin , yah memang dua negara itu yang umumnya paling banyak jumlah user atau penggunanya. Sedangkan Indonesia sendiri saya kurang mengetahui bahwa ada banyak yang menggunakan (?) Rata - rata ada beberapa alasan mereka bagi orang indo yang menggunakan akun ini. Alasan paling banyak adalah untuk curcol. Karena dengan curcol di Plurk selain tidak ada orang yang mengetahuinya ( karena kurangnya minat ) plurk juga bisa untuk menguji kesabaran Anda ^^ . Jika Anda mengunakan Plurk pasti Anda akan berhubungan juga dengan karma.
Lalu Plurk ? Plurk itu apa sih ? <-- Baca deh pada postingan saya yang sebelumnya untuk lebih memahami tentang plurk .
Untuk para pemula , saya juga pernah membuatkan tips untuk Anda pemula di Plurk dengan juduk PLURK UNTUK PEMULA <-- Coba deh kunjungi juga pada postingan saya yang sebelumnya :)
Tada.... :D
Itu adalah akun Plurk saya , nah bagaimana dengan templatenya ? berbeda bukan dari yang tampilan biasanya ? hehe :D Buat Anda para pemula yang mau edit templatenya bisa cek pada postingan saya yang sebelumnya yang membahas tentang template plurk seperti yang saya gunakan pada plurk saya :) READ MORE >> Template Plurk +Stefani Kristina Putri
Ah yah , selain mengganti template Plurk , Anda juga dapat mengganti font di Plurk :D Mau tahu caranya ? READ MORE aja :)) >> Cara Mengganti Template Plurk
Oh yah buat Anda yang ingin seperti ini >>>>>>>>>>>>>>>>>>
Caranya cukup mudah kok :)
Anda jangan sampai lupa untuk terus update ke plurk yah :) Meski Anda menggunakan sistem update otomatis , Anda juga masih harus sering-sering berkunjung ke Plurk :)
Jika Anda ingin meningkatkan Karma Anda , Baca saja deh pada postingan saya yang sebelumnya
0 Response to "Semua Tentang Plurk"
Post a Comment
Harap Komentar Dengan Sopan dan Tidak Mengandung SARA atau SPAM
Untuk pasang Iklan contact stefanikristina@gmail.com