Artikel Makalah Bahasa Jawa Kata Pengantar dan Penutup
Kata Pengantar ;) :
Pada kesempatan
kali ini saya
selaku penulis akan
membahas makalah mengenai Ini dia contoh makalah
bahasa jawa. Bahasa jawa adalah
bahasa yang telah ada
sejak zaman nenek moyang
dan merupakan bagian warisan nusantara yang di
sebar luaskan melalui lisan maupun
tulisan . Lisan dengan cara
penggunaannya setiap hari
dan secara tulisan yang telah
diajar kan turun temurun. Bahasa jawa umumnya di gunakan
secara khusus di
pulau jawa dan orang
yang bersuku jawa .
Seperti di Jawa Tengah , yogya karta dan jawa
timur . Selain itu bahasa jawa juga di
gunakan pada beberapa
daerah yang ada di jawa barat . Bahasa jawa terbagi menjadi bahasa jawa kuna , ngoko ,
kawi ,dan karma . bahasa jawa kuna
adalah bahasa jawa
yang digunakan pada zaman dahulu ( zaman nenek moyang ) sehingga kata-katanya pun sulit untuk
di mengerti. Bahasa jawa ngoko
adalah bahasa yang
digunakan oleh antar
teman dan digunakan
dalam kehidupan sehari-hari . Bahasa jawa ngoko
ada dua yaitu bahasa jawa
ngoko lugu dan
bahasa jawa ngoko andhap.
Lalu bahasa jawa kawi adalah bahasa jawa
yang berkembang pada jaman
kerajaan hindu dan
budha. Sedangkan bahasa jawa krama adalah bahasa jawa yang sangat baik di gunakan dalam
bahasa jawa karena bahasa jawa karma merupakan bahasa yang sopan. Umumnya
bahasa jawa karma ini digunakan saat berbicara dengan orang
yang lebih tua
atau orang yang
di hormati. Dalam bahasa
jawa karma juga terdapat dua macam
, yaitu karma inggil alus
dan krama madya.
Krama inggil merupakan bahasa jawa yang paling tinggi
, biasanya digunakan untuk orang
yang lebih tua dan
lebih berilmu . Sedangkan bahasa jawa
karma madya adalah bahasa jawa yang setingkat dibawah bahasa karma
inggil, biasanya digunaka dengan orang yang setingkat namun supaya
terlihat lebih sopan.
Menurut beberapa sumber ada yang
mengatakan bahwa bahasa jawa adalah
bahasa yang luas
Bahasa yang baik
selain bahasa mandarin.
Dikarenakan pembendrahan kata dalam
bahasa jawa jauh
lebih banyak dibandingkan
bahasa Indonesia. Bahasa jawa dan
bahasa mandarin hampir memiliki
kesamaan dalam jumlah kosa
kata yang jauh
dari bahasa Indonesia. Saya ucapkan
terima kasih kepada
setiap keluarga teman
dan guru yang
telah memberikan saya pengalaman
dan pembelajaran sehingga
saya dapat menyelesaikan
makalah ini. Saya
mohon maaf jika
ada salah kata dan kekurangan .
Penutup :
Dalam makalah “ bahasa jawa”
maka dapat di
simpulkan bahwa bahasa
jawa adalah bahasa
dari pulau jawa
yang umumnya khusus di
pergunakan oleh suku
jawa. Bahasa jawa sendiri
juga memiliki tingkat yang bermacam-macam
. Bahasa jawa juga ada yang
halus dan kasar . Penggunaan bahasa
jawa tidak hanya
tergantung dengan orang
yang diajak berbicara atau berkomunikasi saja, namun juga
daerah dimana kita tinggal. Seperti halnya di
Surabaya yang cenderung kasar dalam
logat bahasa nya , maka
juga ada bahasa jawa surabayaan
yang
merupakan perkembangan dari bahasa
jawa ngoko yang
di buat oleh masyarakat daerah setempat.
Cara pelafalan masyarakat yang ada
di Surabaya dengan di
Jawa tengah pun
juga berbeda. Namun bahasa jawa tetap
merupakan bahasa jawa yang adalah
warisan dari nenek
moyang kita.
Meski kini bahasa jawa
mulai di tinggal kan oleh generasi muda ini
yang seharusnya menjadi generasi penerus bangsa, namun bahasa jawa tetap
mempertahankan eksistensinya. Seperti yang telah
di jelaskan pada makalah
bahasa jawa , Dengan adanya lagu-lagu jawa seperti
langgam , campursari , lalu pagelaran wayang yang
diadakan di beberapa
tempat serta sekolah
seni menengah kejuruan karawitan hingga perguruan tinggi pun
masih terdapat di setiap
daerah dengan tetap mempertahankan budaya jawa , maka bahasa jawa
di harapkan terus berkembang dan tidak di
tinggalkan. Meskipun kini setiap
pembawaan lagu dan
tampilan tersebut di kemas
dengan campuran budaya modern
, tapi tidak mengurangi
eksistensi dari bahasa
jawa tersebut. Demikian
makalah yang dapat
saya buat , jika ada salah
kata dan penulisan
saya mohon maaf. Semoga makalah
ini dapat bermanfaat
bagi para pembaca.
0 Response to "Artikel Makalah Bahasa Jawa Kata Pengantar dan Penutup"
Post a Comment
Harap Komentar Dengan Sopan dan Tidak Mengandung SARA atau SPAM
Untuk pasang Iklan contact stefanikristina@gmail.com